Temen Spesial
Klinik Gitar Iwan Saint Loco

Kesibukkan gitaris band beraliran rock Saintloco Iwan akhir-akhir sangat padat selain sibuk dalam launching album ketiga yang akan digelar bulan Desember 2011 mendatang. Iwan juga sibuk memberikan inspirasi untuk para gitaris pada klinik gitar yang diadakan di JAexpo PRJ,Kemayoran, Jakarta.
“Untuk para gitaris rock jangan hilang semangat berkarya meski musik boysband dan girlband lagi ramai nanti ada porsi kita untuk maju,” ucap Iwan di sela-sela tengah mengisi acara klinik gitar.
Bagi gitaris Saintloco ini bermain di klinik gitar itu bagaikan seorang satria sedang berperang lo harus bisa mengeluarkan skill semampu para pemain gitar untuk bisa bertahan.”Tidak semua gitaris bisa maju di klinik gitar” pungkas Iwan. www.nagaswaramusic.com/ Ary

- Temen NAGASWARA4 weeks ago
ALLXTRI Rilis Single Terbaru Tuhan Jaga Hatinya
- Temen NAGASWARA4 weeks ago
Duo Anggrek Luncurkan Single Terbaru Buka Lapak
- Temen NAGASWARA3 weeks ago
Donny Boy Rilis Single Terbaru Kaulah Yang Terindah
- Temen Artis4 weeks ago
Vanessa Goeslaw Terinspirasi Marilyn Monroe di Klip Terbaru
target Hip Rock
09/01/2012 at 21:27
qta tunggu karya terbarux saint loco….by TARGET HIP ROCK (BIMA)