Connect with us

Info Temen

Persiapan launching Album ke-2 The Virgin

Persiapan launching Album ke-2 The Virgin

Persiapan launching Album ke-2 The VirginSetelah meraup sukses besar dengan sejumlah single album perdana The Virgin yang diberi judul “Yes I Am”. Duo yang dimotori oleh Dara (vokal) dan Mita (gitar/ vokal)  menjadikan single-single  di album “Yes I Am” sejak awal tahun 2011 sebagai jajaran hits single tanah air. Secara keseluruhan, 8 lagu yang terdapat dalam album The Virgin “Yes I Am!” ini diciptakan oleh Mita dan 1 lagu Vina Panduwinata .

Bertahan hingga 3 tahun lebih dengan satu album membuat The Virgin nampak tidak produktif.” Padahal The Beatles sejak awal setiap tahunnya mengeluarkan 2 Album .Kenapa Mita harus khawatir dengan mengeluarkan album baru sekarang sudah waktunya .”ucap Ahmad  Dhani di studionya .

The Virgin dibawah manajement Republik Cinta Manajemen (RCM) pimpinan Ahmad Dhani mengajak pihak Nagaswara untuk berdialog  materi The Virgin di album baru dan konsep kedepannya. Dalam Dialog tersebut RCM mengenalkan jajaran artis didikannya kepada Rahayu Kertawiguna CEO Nagaswara.

” Launching album nanti aku sempat khawatir dan banyak pertimbangan.Tapi mas Dhani bantu banyak untuk persiapan launching nanti. “pungkas Mita The Virgin. www.nagaswara.co.id/ Ary

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

TRENDING